Saat Yesus menginjak masa puber, Ia menghilang dari Maria dan Yusuf. Tiga hari lamanya mereka mencari Yesus dengan perasaan panik, cemas, sedih, gundah tak menentu. Akhirnya mereka menemukan Yesus sedang bercengkrama dengan orang-orang di Bait Allah. Tau sendiri jawaban Yesus ke Maria, “Ngapain sih, cari-cari saya?” Maria pun hanya menyimpan perkara itu dalam hati. (bdk Luk 2:41-52).
Sebagai orangtua yang memiliki anak beranjak akil balik, pernah ga sih, Anda mengalami momenmomen seperti yang Maria dan Yusuf rasakan? Sudah dituruti kemauan anak, malah dibenci.
Dehonian ~ Founder Cana Community Indonesia
Direktur Karmelindo
Moderator KTM Provinsi
Psikolog
Ketua Komisi Kerasulan Kitab Suci Keuskupan Malang